Kudus Kota Budaya
Kudus menjaga kebudayaannya seperti Tari KretekJepara Kota Seni
Jepara memiliki banyak kesenian ukir
- Industri Mebel Ukir Jepara. Industri ini tersebar luas di hampir semua kecamatan Jepara, kecuali Kecamatan Karimunjawa
- Seni Relief, di Senenan
- Kerajinan Meubel Minimalis, di Petekeyan
- Kerajinan Macan Kurung, di Mulyoharjo
- Kerajinan Perhiasan Emas, di Margoyoso
- Kerajinan Monel, di Kriyan
- Kerajinan Besi (Pande Besi), di Purwogondo
- Kerajinan Ukir Gebyok, di Gemiring Lor dan Gemiring Kidul
- Kerajinan Almari, di Bulungan
- Kerajinan Tenun Ikat Troso, di Troso
- Kerajinan Mainan Anak-anak, di Karanganyar
- Kerajinan Kreneng, di Gidangelo
- Kerajinan Anyaman Pandan, di Bantrung
- Kerajinan Anyaman Bambu, di Kendengsidialit dan Sidigede
- Kerajian Rotan, di Telukwetan
- Kerajinan Gerabah, di Mayong Lor
- Kerajinan Payung Kertas, di Brantaksekarjati
Tidak ada komentar:
Posting Komentar